SDU DAAR EL-DZIKIR

Sholih, Cerdas, Mandiri dan Berprestasi

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgWopKBCDCS8roaAVuHgbUNSvWXrD7p7d0GfiZSwVz07NPKgRzPVWyku1ZSH32A6EkFlerhdHKaFqGZf_YGVrMPrCTEEE1fXh4BN5PT5Xv5K43zBRmzA1R5Qfdx5lAcSnef8_CA0fxgOk40/s1600/banner.jpg

Minggu, 17 Agustus 2014

HUT RI KE-69


https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhtoapePIVZTUNfTjeilxJt5jsyZJTLawlrDCrasqZzVOt8luIiUDo7-yso380NpfWsjtiN3NE3SFaXiK6UbVJ2-L44vehMv4V5JDXRe9vIQ9oNZjXbQ7tZe08lsP0LPMJgadKuBExmRcg/s1600/logo+hut+ri+ke+69+dan+temanya.jpg

Indonesia Merdeka

Tanggal 17 agustus merupakan hari yang penuh dengan sejarah dan hari yang istimewa bagi rakyat Indnesia. Jum’at 17 Agustus 1945 negara kita indnesia merdeka terbebas dari para penjajah.

Pada tahun 2014 ini merupakan hari ulang tahun republik indnesia yang ke 69. Berbagai macam acara telah dipersiapkan jauh-jauh hari sebelum tanggal 17 agustus.  Kemeriahan disetiap acara menyambut RI ke 69 tersebar diseluruh penjuru Nusantara. Mulai dari upacara bendera hingga pesta masyarakat dengan berbagai macam lomba-lomba.

Pelaksanaan upacara di kecamatan bulu dihadiri oleh semua element masyarakat. Masyarakat menyambut Hut RI ke 69 dengan penuh keceriaan.

Salah satu contoh keceriaan dan pengenangan jasa-jasa pahlawan yang dilakukan oleh warga di salah satu daerah di kota yogyakarta adalah semua yang menghadiri upacara mengenakan pakaian tempo dulu. 

Antusias dalam menyambut hari kemrdekaan tahun ini tidak hanya terjadi di dalam negri saja bahkan sampai ke luar negri. Salah satu contohnya di singapura, warga masyarakat di nagara tersebut sangat antusias dalam menyambut kemerdekan RI yang ke 69. Negara tersebut menayangkan film indonesia yang berjudul soekarno dan antusias masyarakat disana sangat luarbiasa untuk menyaksikan film tersebut.

Semoga para generasi muda dengan semangat kemerdekaan mampu meneruskan perjuangan para pahlawan.  
Berbekal dengan ilmu untuk meraih masa depan yang gemilang.

Merdeka.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjUiVdpfH5hM9CCGDpZpEsMEAfZagL_TdlxIN5g0mAKq52BcOjWs0ouoRnr8gG8WAvW8IQsY6I8eOODu8BNT2Vq9TY9RcROYON7BkArmF9aAtT7B2XweMowzykREE3N-EW5mlOgTS3abAQX/s1600/banner+sdu+3.jpg